Senin, 04 Juni 2012

gravimetri


GRAVIMETRI

Definisi formal :
                            Analisis kualitatif yang menggunakan massa ( berat ) sebagai langkah utama dalam melaksanakan analisisnya.

METODE

  • Gravimetri cara penguapan
Example penentuan kadar air
  • Gravimetri elektrolisa ( metode pengendapan)
Syarat-syarat umum metode pengendapan :
    • Kelarutan kecil
    • Endapan mudah  dipisahkan
    • Komponen yang diinginkan dapat diubah menjadi senyawa murninya dengan susunan kimia yang tepat

Penggunaan analisis Gravimetri
Untuk analisis jumlah kation dari unsure-unsurnya

Langkah-langkah
*      Cuplikan ditimbang dan dilarutkan
*      Ditambahkan  pereaksi
*      Proses pemisahan
*      Pencucian endapan
*      Pengabuan dan pemijaran
*      Perhitungan




Tidak ada komentar:

Posting Komentar